Jum’at, 15 September 2023 Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Kota Malang menggelar kegiatan Sosialisasi Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) Tahun 2023. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya pemahaman penanganan masalah kemiskinan. kegiatan ini di ikuti oleh Perwakilan…
Minggu, 10 September 2023 Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Kota Malang mengadakan Pelatihan Shibori di bahan Kaos untuk meningkatkan kreativitas warga yang diadakan di Aula Balai Kelurahan Tlogomas. Shibori merupakan salah satu teknik tradisional pewarnaan tekstil…
Polresta Malang Kota meresmikan posko kampung tangguh bersih dari narkoba (Bersinar) sebagai Pilot Project di Kelurahan Tlogomas, Kamis (17/08/2023) siang. Peresmian di pimpin Kapolresta Malang Kota, Kombes Pol Budi Hermanto di Posko Kampung Tangguh Bersinar…
Pada hari Sabtu, 05 Agustus 2023, pukul 19.40 WIB bertempat di Punden Watugong RW.03 Kel. Tlogomas Kec. Lowokwaru Kota Malang, telah dilaksanakan Kegiatan Grebeg suro Kirab jamasan dan Wedaran Jawi dengan tema “Ciptakan Guyub Rukun…
Kamis, 15 Juni 2023 Kepala BNN Provinsi Jawa Timur Drs. Mohamad Aris Purnomo kembali menyambangi Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Kota Malang dalam rangka monitoring dan evaluasi pelatihan dayatif barista di Kelurahan Tlogomas terkait kegiatan yang…
Warga negara yang baik adalah mereka yang tidak melupakan sejarah. Pepatah itulah yang tepat disematkan kepada warga Kota Malang, terutama yang ada di wilayah Kelurahan Tlogomas. Ketika menggelar selamatan kampung atau Bersih Desa Tlogomas, Rabu…
Minggu, 12 Februari 2023 Bertempat di Aula Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowokwaru Kota Malang Telah dilaksanakan Pelantikan dan pengukuhan serta Pengambilan Sumpah anggota Pantarlih Kelurahan Tlogomas sebanyak 40 orang Petugas pemutakhiran data pemilih atau Pantarlih ini…